Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2007

e-mail dari China

Sejak kemaren iseng untuk surfing di "http://www.youtube.com/" mencari clip lagu maupun clip "unik" lainnya :D Akhirnya saya temukan clip ini Lagu yang tidak asing bagi saya, karena memang sering saya gunakan sebagai selingan ataupun pengirin games-games di dalam beberapa pelatihan dimana saya sebagai fasilitator. Sambil menikmati video clip tersebut saya jadi teringat dengan e-mail yang saya terima dua bulan yang lalu dari seorang sahabat yang sedang menuntut ilmu di negeri "tirai bambu". Ibu - Bapak yth... Sebelumnya saya mohon maaf kalo saya menulis di forum ini... Saya hanya tergerak dengan sebuah pemikiran... Setelah melihat perjalanan Sertifikasi Guru yang saat ini sudah memulai babak baru bagi para guru (utamanya sementara ini untuk guru formal). Saya melihat program pemerintah yang satu ini terbilang program yang sangat baik, meskipun masih ada beberapa kekurangan yang perlu diperbaiki dan ditingkatkan lagi. Terlepas dari berbagai permasalahan yang

Orang Brengsek Guru Sejati

by gedeprama Entah apa dan di mana menariknya, Bank Indonesia amat senang mengundang saya untuk menyampaikan presentasi dengan judul Dealing With Difficult People. Yang jelas, ada ratusan staf bank sentral ini yang demikian tertarik dan tekunnya mendengar ocehan saya. Motifnya, apa lagi kalau bukan dengan niat untuk sesegera mungkin jauh dan bebas dari manusia-manusia sulit seperti keras kepala, suka menghina, menang sendiri, tidak mau kerja sama dll. Di awal presentasi, hampir semua orang bernafsu sekali untuk membuat manusia sulit jadi baik. Dalam satu hal jelas, mereka yang datang menemui saya menganggap dirinya bukan manusia sulit, dan orang lain di luar sana sebagian adalah manusia sulit. Namun, begitu mereka saya minta berdiskusi di antara mereka sendiri untuk memecahkan persoalan kontroversial, tidak sedikit yang memamerkan perilaku-perilaku manusia sulit. Bila saya tunjukkan perilaku mereka – seperti keras kepala, menang sendiri, dll - dan kemudian saya tanya apakah itu termasu